Selasa, 28 September 2010

Pendidikan Untuk Pegangan Hidup

Semua tentu tahu pentingnya pendidikan di dunia ini. Pendidikan memang harus ditanamkan sejak dini agar dalam otak sudah taertanam jiwa pendidikannya. Pendidikan juga dapat melatih tata krama kita dalam sehari hari. Dapat mengetahui mana yang benar dan mana yang salah. Pendidikan adalah pegangan kita didalam hidup dan salah satu modal kita untuk hidup di zaman globalisasi ini. Akan tetapi semua orang belum tentu bisa menempuh pendidikan yang tinggi dan layak. Maka dari itu, bagi yang dapat menempuh pendidikan dengan baik, harus dimanfaatkan secara benar untuk kehidupan yang akan datang dan akan menjadi bekal kita menuju kehidupan yang lebih baik tergantung dari usaha dan cita cita kita.

0 Comments:

Post a Comment



By :
Free Blog Templates